Quattrick! Sudah 4 Gubernur Riau Ditangkap KPK, Ini Nama-namanya

9 hours ago 6

loading...

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sudah beberapa kali melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Riau. Terbaru adalah Abdul Wahid, Gubernur Riau yang baru 9 bulan menjabat. Foto: Dok Sindonews

PEKANBARU - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sudah beberapa kali melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Riau. Terbaru adalah Abdul Wahid, Gubernur Riau yang baru 9 bulan menjabat.

Penangkapan Abdul Wahid menambah panjang daftar kelam kepala daerah di Riau yang terjaring KPK. Tercatat sudah tiga Gubernur Riau sebelumnya yang ditangkap KPK terkait kasus korupsi.

Baca juga: OTT di Riau, KPK Tangkap Gubernur Abdul Wahid

Namun demikian, saat ini Abdul Wahid masih berstatus saksi dan hari ini dibawa ke KPK bersama 9 orang lainnya. Jika terbukti, maka Wahid merupakan Gubernur Riau ke-4 yang terjerat lembaga antirasuah atau dengan kata lain KPK sudah quattrick menangkap Gubernur Riau

Tiga gubernur sebelumnya yang ditangkap KPK:

Read Entire Article
Prestasi | | | |