Ini Besaran Gaji Tentara AS dan Perbandingannya dengan Rusia, China, Inggris

2 hours ago 3

loading...

Amerika Serikat tercatat sebagai negara yang menggaji tentaranya dengan nominal paling besar dibandingkan dengan negara lain. Foto/US Army/Sgt. Paul Won

JAKARTA - Militer Amerika Serikat (AS) tercatat menjadi pihak yang paling berperang di berbagai belahan dunia. Kekuatannya juga nomor satu di dunia, begitu juga anggaran pertahanannya.

Lantas berapa besaran gaji tentara Amerika? Apa saja fasilitas yang diterima? dan bagaimana perbandingan dengan gaji tentara Rusia, China dan Inggris? Berikut ulasannya.

Baca Juga: Trump Ancam Lenyapkan Iran dari Muka Bumi, Teheran Siap Perang Habis-habisan


Perbandingan Gaji Tentara AS, Rusia, China, dan Inggris

1. Gaji Tentara AS

Militer AS menggunakan sistem pay grade yang dipengaruhi oleh pangkat—prajurit, sersan, hingga jenderal —serta masa dinas dalam menentukan besaran gaji tentara mereka.

•Prajurit E-1 (Private): Rp27,7 juta–Rp30,2 juta/bulan.
•Prajurit E-3: Rp35,5 juta–Rp38,9 juta/bulan.
•Sersan E-5: Rp42,3 juta–Rp45,6 juta/bulan.
•Perwira O-1 (Letnan Dua): Rp55,8 juta–Rp65,9 juta/bulan.
•Mayor (O-4): Rp84,5 juta/bulan.
•Jenderal bintang empat: Sekitar Rp280 juta/bulan.

Fasilitas dan Tunjangan:
•Tunjangan perumahan (BAH) yang bisa mencapai Rp20 juta–Rp50 juta/bulan.
•Tunjangan makan (BAS).
•Asuransi kesehatan dan gigi penuh untuk keluarga.
•Biaya pendidikan dan kuliah ditanggung negara.
•Dana pensiun dan tunjangan veteran seumur hidup.
•Fasilitas perumahan militer dan kredit khusus.

Pendapatan riil tentara AS dapat jauh melampaui gaji pokok, terutama bagi personel berkeluarga atau bertugas di luar negeri.

Read Entire Article
Prestasi | | | |