Meksiko Siap Bikin Superkomputer 314 Petaflop Bernama Dewi Aztec

1 month ago 36

loading...

Superkomputer 314 Petaflop . FOTO Science Alert

NEW MEXICO - Pemerintah Meksiko akan membangun superkomputer dengan kapasitas pemrosesan tujuh kali lebih besar daripada komputer terkuat saat ini di Amerika Latin.

Dinamakan Coatlicue, sesuainama dewi dalam mitologi Aztecyang mewakili sumber kekuatan dan kehidupan, komputer tersebut akan memiliki kapasitas pemrosesan sebesar 314 petaflops.

"Kami ingin ini menjadi superkomputer publik, superkomputer untuk rakyat,"kata Presiden Claudia Sheinbaum kepada wartawan.

Perlombaanglobal sedang berlangsunguntuk membangunsuperkomputer yang lebih cepatagar dapat bekerja bersama sistem AI.

Read Entire Article
Prestasi | | | |