loading...
Kapal selam kelas Typhoon milik Rusia menjadi kapal selam terbesar di dunia yang operasional saat ini. Foto/Arsip Sevmash
JAKARTA - Ketika kapal selam menjadi salah satu senjata utama dalam peperangan laut, Rusia dan Amerika Serikat (AS) muncul sebagai dua negara adidaya yang mendominasi kepemilikan.
Dari awalnya bertenaga uap, kapal-kapal selam mematikan itu kini rata-rata ditenagai nuklir—yang memungkinkan mereka beroperasi jauh lebih lama.
Selain itu, kapal-kapal selam itu kini menjadi "pencegah nuklir" karena mereka juga dipersenjatai rudal atau pun torpedo berhulu ledak nuklir.
Baca Juga: 10 Rudal Balistik Jarak Jauh Terkuat di Dunia, Misil Setan II Rusia Juaranya
Berdasarkan ukuran, setidaknya ada 11 kapal selam terbesar di dunia yang operasional saat ini, sebagaimana dikutip dari data World Population Review. Kapal-kapal milik Rusia tercatat lebih unggul dibanding milik AS.
1. Kapal Selam Kelas Typhoon
•Negara Pemilik: Rusia
•Bobot: 48.000 ton
•Panjang: 175 meter














































