Momen Prabowo Cium Bendera Merah Putih sebelum Dikibarkan Paskibraka

2 months ago 34

loading...

Presiden Prabowo Subianto bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (17/8/2025). Foto/YouTube Setpres

JAKARTA - Presiden Prabowo Subianto bertindak sebagai Inspektur Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan di Istana Merdeka, Jakarta, Minggu (17/8/2025). Presiden Prabowo mencium Bendera Merah Putih sebelum dikibarkan.

Momen tersebut terjadi ketika Presiden Prabowo menyerahkan bendera Merah Putih kepada Paskibraka yang membawa baki Bianca Alessia Christabella Lantang.

Prabowo yang menggunakan pakaian beskap krem sempat mencium bendera merah putih saat diserahkan kepada Bianca. Selanjutnya, bendera Merah Putih dibawa untuk dikibarkan.

Baca juga: Perdana, Presiden Prabowo Pimpin Upacara Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan di Istana

Read Entire Article
Prestasi | | | |